Total Pageviews

About Me

My photo
depok, Indonesia
I always remember I am special.

Saturday, June 15, 2013

Membuat Cupcake Mudah dan Praktis tanpa Oven


Saat ini siapa yang gak kenal cupcake? cupcake adalah  kue kecil yang dirancang untuk melayani satu orang, yang dapat dipanggang dalam kertas tipis kecil atau cangkir aluminium. Nah, kadang karena keterbatasan alat seperti oven disini saya mencoba membuat cupcake dengan cara di kukus yang tidak kalah lezatnya.

Bahan-bahan :
  • 2 butir telur
  • 150gr gula pasir/gula halus
  • 80ml susu cair
  • 125gr mentega 
  • 200gr terigu
  • 1 sdt cake emulsifer (TBM, SP, Ovalet)
Cara pembuatan :
  1. Siapkan loyang cupcakes yang telah terisi kertas cupcake (paper cup)
  2. Cairkan mentega dan susu cair (INGAT ! janga sampai mendidih, angkat dan ademkan)
  3. Kocok telur, gula, dan cake emulsifier dengan ballon wishk (jangan terlalu berbusa)
  4. Masukan terigu dan aduk hingga rata
  5. Kemudian, masukan cairan mentega dan susu yang telah didinginkan. Aduk hingga rata
  6. Tuang adonan ke dalam loyang yang telah di isi oleh paper cup sampai 3/4 bagian
  7. Kukus hingga 20 menit.
sekian resep singkat dari saya, sselamat mencobaaaa hehe :) :D

5 comments:

  1. hahaha kan udah aku buatin pancake cinta juga ahahaha

    ReplyDelete
  2. Cara menngkukusnya gimana ya sis ?

    ReplyDelete
  3. Ide yang cemerlang dengan dikukus.
    bagaimana jika toppingnya adalah daging atau ayam?
    Terima kasih.

    SD
    Training ISO

    ReplyDelete
  4. artikelnya sangat membantu, terimakasih. Kunjungi juga www.greenmommyshop.com yang menyediakan kosmetik organik tanpa bahan kimia sintetis.

    ReplyDelete